Gonzalez mencetak gol kedua ke gawang Bontang FC tanggal 11 Maret 2010. Golnya menit 74 membawa Persib menang 2-1 atas Bontang FC di Stadion Si Jalak Harupat.
Sementara gol yang dicetak pada menit 80 melawan Bontang tadi, menggenapi jumlah golnya ke gawang Bontang FC menjadi tiga gol selama berkostum Persib. Artinya selama berkostum Persib, dia selalu mencetak gol ke gawang Bontang FC. (tor)
Sumber: Tribun
By: BP

0 comments:
Post a Comment